Beef Steak ala rumahan
.
Daging sapi iris memanjang.
Tepung terigu serba guna
.
Brown sauce:
250 ml air kaldu dari rebusan tulang
1 buah bawang bombay
2 siung bawang putih cincang
1 sdm kecap inggris
1 sdm kecap manis
1 sdm saos tiram
3 sdm saos tomat
1 sdm saos sambal
secukupnya garam, lada, kaldu
1 sdm tepung maizena larutkan dgn air
Caranya:
Daging :
Lumuri daging dengan tepung cair (tepung dikasi air sedikit) terlebih dulu
Lalu balur lagi dengan tepung kering.
Goreng.
Saus:
Tumis bawang bombay dan bawang putih, beri air kaldu ayam. Tiriskan
tambahkan saos cabai,saos tomat, kecap manis,kecap inggris dan saos tiram. Tambahkan penyedap garam dan lada sesuai selera.cek rasa.
Masukan larutan maizena aduk hingga rata...
Tambahjan kentang goreng dan sayuran.
Sajikan.
Menu ini bisa kalian pakai untuk chicken steak juga ya.
smuanya sama persis.
tinggal daging sapi diganti dengan daging ayam aja.
kan chicken artinya ayam.
kukuruyuuuuukkk
*recehhh..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar